Belajar Aspek Hukum Konstruksi
Belajar aspek hukum konstruksi melengkapi otak kita supaya kaya dengan pembelaan yang telah ditetapkan dalam acuan atau SNI yang berlaku. dengan mengathui semua acuan menudahkan kita juga dalam melaksanakan ataupun merencanakan suatu proses konstruksi yang sesuai prosedur. postingan ini menjelaskan dengan terstrukrur tentang hukum konstruksi. Indonesia merupakan negara hukum, oleh sebab itu segala hal dan aspek-aspek dasar didalam kehidupan warga dan negara Indonesia diatur oleh hukum. Salah satunya adalah hukum yang mengatur tentang pelaksanaan proyek atau lebih dikenal dengan ‘Aspek Hukum Konstruksi’. Aspek hukum kontruksi sangat penting dipelajari oleh mahasiswa bidang teknik sipil terlebih lagi seorang insinyur sipil, oleh karena hal ini akan menjadi dasar atau landasan jika seorang insiyur sipil akan merencanakan suatu proyek. Dengan mengetahui aspek-aspek hukum kontruksi, hal ini akan membantu seorang insiyur sipil untuk lebih bijak dalam mengambil keputusan