Posts

Showing posts from August, 2016

Jenis-jenis Alat Berat Truk di Indonesia

Image
Jenis kendaraan Truk yang digunakan di Indonesia beragam macam. Mulai dari truk yang kecil hingga truk besar yang dapat memuat barang dengan berat berton-ton. Dari beberapa jenis truk tersebut memiliki fungsi sama namun penggunaan yang berbeda. Dibawah adalah informasi mengenai ukuran kendaraan barang yang umumnya ada di Negara kita berdasarkan hasil survey dari beberapa kendaran yang sedang melakukan uji kelayakan kendaraan (KIR) Berikut dibawah ini adalah spesifikasi truk : 1. Truk Pick Up Truk dengan ukuran kecil, banyak dipergunakan karena bentuknya yang seperti mobil biasa, sehingga sangat mudah untuk masuk ke dalam gang-gang dan jalan sempit, truk jenis ini biasa juga dipanggil dengan merk dagangnya seperti Suzuki  carry, Daihatsu Grandmax, dan Mobil Colt (Mitsubishi Colt) Ukuran bak: Panjang : 2 – 3 mtr, Lebar: 1 – 1,8 mtr ,Tinggi : 1 – 1,8 mtr, Kapasitas muatan: 1 – 2 ton, Kisaran volume: 7 kubik 2. Truk Colt Diesel Mobil ukuran terkecil di kelas otomotif pengangkut barang jeni

Materi Terbaru