Posts

Showing posts from December, 2016

Perbedaan dan Perbandingan Ekskavator dengan Backhoe

Image
Ekskavator dan Backhoe merupakan alat berat yang memiliki fungsi hampir sama. Tetapi memiliki perbedaan yang cukup mencolok dalam hal fungsi. Banyak yang mengira bahwa ekskavator adalah backhoe, karena kedua alat biasa digunakan dalam pengerjaan tanah. Untuk lebih memahami perbedaan antara Ekskavator dan Backhoe, berikut dibawah ini adalah ulasan singkatnya. Ekskavator Alat berat ini memiliki sebuah komponen yang disebut cab. Cab tersebut berada di atas roda dan dapat berputar hingga 360 derajat. Inilah yang membuat ekskavator dapat menggali ke berbagai sisi ekskavator tanpa harus repot-repot berpindah lokasi. Selain itu, ekskavator juga mampu bekerja dengan beberapa sistem penggalian. Beberapa jenis ekskavator pun memiliki ukuran yang cukup ramping sehingga lebih mudah untuk memindahkannya dari lokasi yang satu ke lokasi lainnya, ataupun bekerja pada lahan yang terbatas. Backhoe Backhoe memiliki arms, boom dan bucket sama seperti Ekskavator. Perbedaan mendasar kedua alat berat ini ada

Video Cara Mengoperasikan Wheel loader Lonking cdm 816

Image
Pada artikel sebelumnya saya sudah menjelaskan mengenai Pengertian Wheel Loader. Dan di artikel ini saya akan membagikan video yang menjelaskan bagaimana cara menggunakan Wheel Loader. Dalam video ini alat berat yang digunakan adalah merek Lonking CDM 816. Sebelumnya mari kita mengingat kembali pengertian Wheel Loader yaitu alat berat yang digunakan untuk mengangkut material yang akan dimuat kedalam dump truck atau biasa digunakan untuk memindahkan material dari suatu tempat ke tempat lain yang dapat beroperasi di daerah keras dan rata, kering tidak licin karena traksi daerah basah akan rendah, tetapi tidak mampu mengambil tanah sendiri tanpa dibantu dozing/stock pilling terlebih dahulu dengan bulldozer. Untuk lebih jelasnya mengenai cara pengguaan Wheel Loader, yuk simak videonya dibawah ini

Materi Terbaru